SuaraJatim.id - Wilayah Kabupaten Kediri kebanjiran sampah saat libur lebaran. Data Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Kediri mencatat ada peningkatan tajam dibanding hari biasa.
Mulai periode H-7 hingga hari kelima lebaran, DLH Kabupaten Kediri mengangkut 115 ton sampah setiap hari.
Jumlah tersebut jauh dari jumlah sampah harian yang masuk ke timbangan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sekoto di Kecamatan Badas, Kabupaten Kediri, yakni sebanyak 80 ton per hari.
“Dibandingkan sampah per harinya. Sampah tersebut berjumlah 80 ton per hari, ada kenaikan sekitar 35 ton,” kata Putut dilansir dari Metaranews.com--jaringan Suara.com, Rabu (17/4/2024).
Baca Juga: Bos Percetakan di Kediri Tewas dalam Kamar Hotel Saat Bersama Karyawatinya
Dia menjelaskan, jumlah sampah tersebut termasuk dari sejumlah lokasi wisata dan taman yang ada di Kabupaten Kediri, dengan kemasan makanan berjenis plastik mendominasi.
“Kegiatan masyarakat terbanyak titik kumpul massa di Kabupaten Kediri yakni di SLG (simpang lima gumul),” jelasnya.
Pihaknya mengaku terus melakukan sosialisasi untuk menekan sampah selama masa mudik lebaran. Salah satunya dengan kampanye mudik minim sampah.
Kampanye itu mengacu Surat Edaran (SE) Menteri LHK Nomor SE 5/MENLHK/PSLB3/PLB.2/4/2024 Tentang Pengendalian Sampah dalam Rangkaian Kegiatan Hari Raya Idul Fitri 2024.
Sejumlah baliho dan pamflet telah diedarkan di berbagai spot mudik minim sampah.
Baca Juga: Masih Suasana Lebaran, Sopir Bus dan Pemudik Malah Adu Jotos di Jalanan Bojonegoro
“Upaya sosialisasi bagaimana berlibur membatasi sampahnya, tapi tetap ada yang membuang sampah-sampah seperti itu,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Puasa Ramadhan 2025 Berapa Hari Lagi? Hitung Mundur Sekarang!
-
Bisa Bawa Mobil Listrik Mudik, Ini Daftar Lengkap Lokasi dan Daya SPKLU di Rest Area Tol Trans Jawa
-
Cristian Gonzales Cetak Berapa Gol? Tawarkan Diri Jadi Pelatih Striker Timnas Indonesia
-
Pulogebang Dipadati Pemudik: Bus dan Awak Siap Tempur Natal & Tahun Baru
-
Deretan Nomor-Nomor Sakti saat Libur Nataru 2024, Pengaman Tepat Pemudik di Jalan Tol
Terpopuler
- Janji Anies Tarik Pajak 100 Orang Terkaya Dibandingkan dengan Kenaikan PPN, Warganet: Udah Dispill Caranya...
- Koh Dennis Lim Bicara soal Hukum Mengucapkan Selamat Natal, Satu Suara dengan Ustaz Felix Siauw
- Nasib Uang Donasi Pak Tarno dari Raffi Ahmad Usai Kena Stroke, Istri Pertama Heran Kenapa Tetap Jualan
- Ditanya Target Capaian 2025 oleh Anak 16 Tahun, Jawaban Gibran Tuai Sorotan: Kamu Sudah Bisa Nyoblos?
- Total Kekayaan Fadli Zon, Disebut Tak Pantas Jadi Menteri Kebudayaan!
Pilihan
-
Kevin Diks: Aku Kehilangan Jati Diri
-
Shin Tae-yong Punya Buzzer? Sumardji: Saya Gak Bisa Jawab tapi...
-
Review Hello Town, Game Renovasi Toko yang Bikin Ketagihan
-
Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka, Jokowi Sembari Tersenyum: Hormati Proses Hukum
-
Fakta Unik Boxing Day yang Jarang Diketahui, Bukan Cuma Pertandingan Bola!
Terkini
-
Gunung Semeru Kembali Erupsi: Hari Ini 16 Kali
-
Mencekam! Pria di Gresik Berlari dengan Tubuh Terbakar di Depan Rumah Pacar
-
Kecelakaan di Jalan Raya Ponorogo-Pacitan, Evakuasi Pengemudi Mobil Berjalan Dramatis
-
Viral Balita di Surabaya Hanyut dalam Selokan, Tim SAR Susuri Hingga ke Sungai
-
Drama Ransomware BRI: CISSReC Ungkap Kejanggalan & Data Lama dari Scribd